Jurnal Pengabdian Ruru: Announcements https://utilityprojectsolution.org/ejournal/index.php/jpr <p align="justify"><strong>Jurnal Pengabdian Ruru</strong> merupakan publikasi ilmiah yang memuat hasil-hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat dari berbagai bidang ilmu. Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Dongan Dosen dan bertujuan untuk menjadi media komunikasi, informasi, dan diseminasi bagi akademisi, praktisi, serta pemangku kepentingan yang terlibat dalam kegiatan pengabdian masyarakat.</p> <p align="Justify">Jurnal ini menerima artikel dari berbagai disiplin ilmu yang relevan dengan pengabdian kepada masyarakat. Setiap artikel yang diterima akan melalui proses review oleh para ahli di bidangnya untuk memastikan kualitas dan kontribusi ilmiah dari karya tersebut.</p> en-US Form Kesediaan Menjadi Editor dan Reviewer https://utilityprojectsolution.org/ejournal/index.php/jpr/announcement/view/1 Jurnal Pengabdian Ruru 2024-08-25